From 1d0132e2cb3ba91e168b74cdd08b44b691f87fdc Mon Sep 17 00:00:00 2001 From: Marja van Waes Date: Sun, 17 Nov 2013 15:37:27 +0100 Subject: New Indonesian translation by Kiki Syahadat --- id/setupBootloader.html | 193 ++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++ 1 file changed, 193 insertions(+) create mode 100644 id/setupBootloader.html (limited to 'id/setupBootloader.html') diff --git a/id/setupBootloader.html b/id/setupBootloader.html new file mode 100644 index 0000000..7a77563 --- /dev/null +++ b/id/setupBootloader.html @@ -0,0 +1,193 @@ + + + + + Pilihan utama Bootloader + + + + + + +
+
+
+
+

Pilihan utama Bootloader +

+
+
+
+ + + + + + + +

Jika Anda lebih suka pengaturan bootloader yang berbeda yang akan dipilih + secara otomatis oleh installer, Anda bisa mengubahnya di sini. +

+ + +

Anda mungkin sudah memiliki sistem operasi lain pada komputer, yang mana + Anda harus memilih untuk menambahkan Mageia ke bootloader yang sudah ada, + atau membiarkan Mageia membuatnya. +

+ + +
+ + + + + + + + +
[Tip]
+ +

Menu grafis Mageia sangat cantik :) +

+ +
+
+ + +
+
+
+
+

Gunakan bootloader Mageia +

+
+
+
+ + + +

Bawaannya, Mageia membuat bootloader GRUB (legacy) baru ke MBR (Master Boot + Record) dari harddisk pertama. Jika Anda sudah memiliki sistem operasi lain + yang terinstall, Mageia akan berusaha menambahkannya ke menu boot Mageia + baru. +

+ + +

Mageia sekarang juga menawarkan GRUB2 sebagai bootloader pilihan sebagai + tambahan GRUB legacy dan Lilo. +

+ + +
+ + + + + + + + +
[Awas]
+ +

Sistem Linux yang menggunakan bootloader GRUB2 tidak didukung oleh GRUB + (legacy) dan tidak akan dikenali jika bootloader GRUB bawaan digunakan. +

+ + +

Solusi terbaik adalah menggunakan bootloader GRUB2 yang tersedia di halaman + Ringkasan selama instalasi. +

+ +
+
+ +
+ + +
+
+
+
+

Gunakan bootloader yang ada +

+
+
+
+ + + +

Jika Anda memutuskan untuk menggunakan bootloader yang sudah ada maka Anda + harus BERHENTI di halaman ringkasan, lalu klik tombol + Konfigurasi Bootloader, yang memungkinkan Anda + mengubah lokasi instalasi bootloader. +

+ + +

Jangan memilih perangkat seperti "sda", atau Anda akan menghapus MBR yang + sudah ada. Anda harus memilih partisi root yang Anda pilih di bagian + pemartisian sebelumnya, misalnya sda7. +

+ + +

Supaya jelas, sda adalah perangkat, sda7 adalah partisi pada perangkat + tersebut. +

+ + +
+ + + + + + + + +
[Tip]
+ +

Jalankan tty2 dengan Ctrl+Alt+F2 lalu ketik df untuk + memeriksa di mana partisi / (root) berada. Ctrl+Alt+F7 + akan membawa Anda kembali ke layar installer. +

+ +
+
+ + +

Prosedur yang sebenarnya untuk menambahkan Mageia ke bootloader yang sudah + ada diluar ruang lingkup bantuan ini, tapi dalam kebanyakan kasus akan harus + menjalankan program intalasi bootloader yang sesuai yang akan mendeteksi dan + menambahkan secara otomatis. Lihat pada dokumentasi sistem operasi. +

+ +
+ + +
+
+
+
+

Pilihan lanjutan bootloader +

+
+
+
+ + + +

Jika Anda memiliki ruang disk terbatas untuk partisi / + yang berisi /tmp, klik pada + Lanjutan lalu centang kotak Bersihkan /tmp + setiap komputer dijalankan ulang. Ini akan membantu menjaga ruang + kosong. +

+ +
+ +
+ + -- cgit v1.2.1